JALAN KELUAR By: Ps. David Hanani M.
Kita selalu dapat melepaskan diri dari ikatan dan beban yang membebani kita, tetapi terkadang kita malah merasa hidup seperti terperangkap pada sesuatu yang kita sendiri berjuang untuk keluar dari dalamnya entah itu kemiskinan, ketergantungan dan lain-lain, entah itu dapat kita sembunyikan atau sesuatu ikatan yang di ketahui oleh orang lain.
Pada ayat 1 korintus 10:12 (BHS)
Sebelum melangkah lebih jauh mari pelajari apa artinya pencobaan
“Pencobaan adalah segala sesuatu yang menjanjikan KEPUASAN dengan MENGORBANKAN KETAATAN kita pada Allah”
Hal-hal yang perlu kita tahu tentang pencobaan.
- Kita tergoda bukan berarti kita berdosa.
Kejadian 4:6 (TB)
- Jangan terlalu percaya diri.
1 Korintus 10:12 (BIS)
- Tuhan tidak pernah mencobai kita
Yakobus 1:13 (TB)
- Selalu ada jalan keluar
1 Korintus 10:13 (BIS)
Alkitab berkata kepadamu selalu tersedia jalan keluar dan engkau sendiri harus datang pada Tuhan dan gunakan pencobaanmu untuk mendekati Tuhan, gunakan pencobaanmu sebagai pengakuanmu kepada Tuhan. Alkitab berkata siapa mengaku dosanya ada kesembuhan dan pengampunan ada kemakmuran dan kasih karunia dan engkaupun akan mendapatkan jalan keluar
Recommended Posts
MONEY TALK 6 By: Ps. David Hanani M
March 29, 2022
MONEY TALK 5 By: Ps. David Hanani M
March 24, 2022
MONEY TALK 4 Ps. David Miliando
March 18, 2022